Hari/Tanggal : Rabu, 25 September 2024
Mata Pelajaran : P5 (Membuat Miniatur Rumah Adat) dan IPAS
Alat Peraga : Gambar dan PPT
Good morning my lovely students. How are you this morning?
Apa Itu Profil Pelajar Pancasila?
Manfaat Profil Pelajar Pancasila Bagi Dunia Pendidikan
Untuk Peserta Didik
- Memberi ruang dan waktu untuk peserta didik mengembangkan kompetensi dan memperkuat karakter dan profil pelajar Pancasila.
- Merencanakan proses pembelajaran projek profil dengan tujuan akhir yang jelas.
- Mengembangkan kompetensi sebagai pendidik yang terbuka untuk berkolaborasi dengan pendidik dari mata pelajaran lain untuk memperkaya hasil pembelajaran.
6 Elemen Profil Pelajar Pancasila
1. Berakhlak Mulia
2. Berkebinekaan Global
AKTIFITAS 8
Persiapan Pembuatan Miniature Rumah Adat.
Dimensi : Kreatif dan Gotong Royong
Tujuan : Peserta didik mempersiapkan bahan dan alat dalam pembuatan rumah adat.
Kegiatan Awal
1. Mengatur posisi duduk peserta didik berdasarkan kelompok yang telah ditentukan
2. Pendidik menyiapkan tayangan video :
· Miniatur rumah adat daerah Lampung https://www.youtube.com/watch?v=GrfbnmRXS7c
· Miniatur rumah adat daerah Padang https://www.youtube.com/watch?v=OdNEdiLSU38
· Miniatur rumah adat daerah Papua https://www.youtube.com/watch?v=ZGBUDm5-lGw
· Miniatur rumah adat daerah Jawa https://www.youtube.com/watch?v=2bLT3Wkph3I
· Miniatur rumah adat Sumsel https://www.youtube.com/watch?v=bMLEDn3Z5uA
3. 3. Pendidik dan Peserta didik mempersiapkan alat dan bahan untuk kegiatan pembuatan rumah adat.
Kegiatan Inti
1. Pendidik menampilkan tayang video pembuatan miniatur rumah adat.
2. Peserta didik melakukan pengamatan langsung dan mencatat tahapan yang harus dilakukan dalam pembuatan miniatur rumah adat. (Tugas Kelompok)
3. Masing-masing kelompok mencatat informasi yang akan mereka lakukan pada kegiatan pembuatan rumah adat.
Penutup
Pendidik memberi pengutan pada tahapan yang harus benar-benar diperhatikan dalam pembuatan rumah adat.
ELEMEN DAN CAPAIAN PEMBELAJARAN :Pemahaman Sains
Peserta didik mengidentifikasi proses perubahan wujud zat dan perubahan bentuk energi dalam kehidupan sehari-hari.
TUJUAN PEMBELAJARAN (TP) :
1. Peserta didik dapat mengindentifikasi perubahan wujud benda yang terjadi.
ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN (ATP) :1.1 Peserta didik mengidentifikasi perubahan wujud benda cair dan membeku.1.2 Peserta didik mengidentifikasi perubahan wujud benda menguap dan mengembun.1.3 Peserta didik mengidentifikasi perubahan wujud benda menyublim dan terdeposisi.
MATERI IPAS
Pemahaman Sains
Peserta didik mengidentifikasi proses perubahan wujud zat dan perubahan bentuk energi dalam kehidupan sehari-hari.
TUJUAN PEMBELAJARAN (TP) :
1. Peserta didik dapat mengindentifikasi perubahan wujud benda yang terjadi.
0 komentar:
Posting Komentar